UKPBJ GELAR PELATIHAN PENILAIAN KINERJA PENYEDIA
Dalam rangka mengedukasi Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dalam penilaian kinerja penyedia, Unit Kerja Pengadaan Barang dan Jasa (UKPBJ) Sekretariat Daerah Tanah Laut (Tala) menggelar Pelatihan Penilaian Kinerja Penyedia oleh PPK Rabu, (23/03/22) Bertempat di Gedung Sarantang Saruntung.
Asist...
Baca Selengkapnya